Sebuah bola dilemparkan ke atas hingga ketinggian 5 meter
Bola tersebut jatuh ke dalam sumur di kedalaman 4 meter. Berapa meter jarak yang ditempuh bola dari posisi awal hingga akhir?
Pembahasan
Diketahui :
ketinggian bola = 5 m
Bola jatuh kedalaman = 4 m
Ditanya :
Jarak ditempuh bola?
Jawaban :
Menentukan jarak yg ditempuh bola
Ketinggian berada diatas permukaan = +5
Kedalaman berada di bawah permukaan = -4
Kalimat matematika untuk selisih (dari posisi awal hingga akhir)
5 – (-4) = 5 + 4 = 9
Jadi jarak yang ditempuh bola dari posisi awal hingga akhir adalah 9 m